Bakti Sosial DSH, Kembali Terselenggara di Kemalang, Klaten
Bakti Sosial sudah menjadi program rutin penuh manfaat yang dijalankan oleh Dompet Sejuta Harapan (DSH). Serangkaian kegiatan bakti sosial seperti pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis, bekam gratis, bazaar pakaian murah, juga santunan jompo dhuafa selalu hadir dalam setiap bakti sosial. Antusias masyarakat penerima manfaat selalu tinggi menyambut bakti sosial DSH […]